
Perfeksionisme sering dianggap sesuatu yang patut dibanggakan. Banyak perusahaan membanggakan nilai perfeksionisnya sebagai daya jual utama. Memang banyak pelanggan yang melihatnya sebagai tanda kedisiplinan, fokus, dan tekad kuat sehingga mengangkat reliabilitas dan kredibilitas perusahaan. Namun, di balik situasi itu, kita sering melihat gejala perfeksionisme justru menjadi hambatan dalam kemajuan…