Berdiri sejak September 1989, Experd Consultan dipercaya oleh klien yang terdiri dari berbagai sektor dan industri dalam menyelenggarakan rekrutmen serta seleksi karyawan.
Mengapa EXPERD? Layanan terpadu Mass Recruitment kami dapat meng-cover semua aspek dari proses rekrutmen dan seleksi serta secara efektif dan efisien membantu klien untuk menemukan kandidat terbaik. Kami tidak hanya berpengalaman dalam mencari ribuan pelamar yang tersebar diseluruh Indonesia, namun kami juga membantu dalam menyeleksi kandidat yang paling sesuai serta memiliki kualifikasi sesuai kebutuhan klien. EXPERD adalah mitra terbaik dalam menyelenggarakan rekrutmen dan seleksi masal yang efisien, handal, dan sepenuhnya dapat disesuaikan dengan kebutuhan klien.
Manfaat Layanan Mass Recruitment :
Competitive Prices. Kami memiliki harga yang kompetitif dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan klien. | |
Valid & Reliable Tools. Kami memiliki tim R&D yang selalu memperbaharui validitas & reliabilitas alat-alat ukur yang digunakan. | |
24/7 Responsiveness. Tim kami terlatih dan responsif untuk memenuhi kebutuhan klien yang beragam. | |
Quality Control. Kami berupaya untuk mengedepankan kualitas dalam setiap proses rekrutmen dan seleksi. | |
Integrated Database Systems. Tim IT kami membantu proses rekrutmen dan seleksi dengan sistem serta database yang terintegrasi. | |
Updated Sourcing. Kami memiliki metode sourcing yang up to date dan beraneka ragam sehingga mampu menjaring kandidat dengan latar belakang yang beragam.s | |
Computerized Scoring. Dengan menggunakan sistem skoring terkomputerisasi, dapat meminimalkan human error. |
Informasi Layanan:
Job Profiling
Melakukan Identifikasi dan Analisa kebutuhan untuk memahami bisnis perusahaan, evaluasi terhadap sifat pekerjaan, identifikasi deskripsi dan spesifikasi jabatan, serta tantangan dimasa mendatang.
Metode: Interview, Diskusi Kelompok (LGD) & HOGAN Assessment.
Sourcing
EXPERD membantu mengidentifikasi dan mencari kandidat potensial sesuai kualifikasi yang dibutuhkan oleh klien.
Methods: Advertising Media, Social Media, Campus Roadshows, Campus Announcements, Mailing Lists, Career Days dan Web-Based Recruitment.
Administrative Selection
Untuk mendapatkan proses rekrutmen dan seleksi yang efektif dan efisien, keseluruhan proses seleksi administrasi akan dilakukan secara ONLINE SCREENING.
Methods: Online Registration, Online Application, Online Job-Matching dan Online Applicant Categorization.
Arrangement
EXPERD akan membantu proses pemanggilan peserta untuk mengikuti tahap selanjutnya.
Methods: SMS, Website, Undangan melalui email dan Telephone.
Assessment Process
Assesses candidate's competencies with valid and reliable tools, using multiple measures to give a comprehensive, well-rounded view of their potential.
METHOD | TOOLS | OUTPUT | ||
---|---|---|---|---|
Paper & Pecil Test | Cognitive | Psycogram | ||
Online Test | Personality | |||
Interview | Work Attitude | Description | ||
Assessment Center / Managerial Simulation | Assessment Partner ( Hogan, Saville) | |||
Consultation
Untuk mendapatkan gambaran lebih detail hingga umpan balik mengenai keseluruhan hasil proses rekrutmen dan seleksi yang sudah dilakukan.
Format:
1. Presentasi Hasil Proses Rekrutmen & Seleksi.
2. Laporan Akhir Proses Rekrutmen & Seleksi.
Consultant Representative
Untuk kelancaran proses dan percepatan kordinasi keseluruhan proses rekrutmen, Experd akan menempatkan petugas di lokasi kantor klien.