
Dengan ketidakpastian ekonomi yang sering kita alami saat ini, kita bisa merasa bahwa kehidupan tidak bisa berjalan sesuai rencana kita. Target penjualan yang tidak tercapai, target KPI yang juga tidak terpenuhi, harapan promosi yang hilang karena menciutnya organisasi adalah fakta-fakta yang umum terjadi. Bagaimana kita bereaksi terhadapnya? Banyak di antara kita menjadi orang-orang…