DENGAN mengglobalnya pendidikan, banyak lembaga besar bekerja sama dengan sekolah-sekolah bisnis ternama mengirimkan calon pemimpinnya untuk belajar. Biaya pendidikan yang tidak sedikit ini tentunya berimbang dengan kebutuhan tiap lembaga untuk mencetak pemimpin-pemimpin baru. Kita semua mengharapkan pemimpin yang kuat, dicintai bawahan, mampu menggerakkan tim ke tujuan yang jelas, tidak menunda…
BETAPA seringnya kita berseminar, berlokakarya mengenai kepemimpinan yang efektif. Kita sudah melihat Sri Mulyani, Jokowi, Susi Pudjiastuti yang dapat diacungi jempol. Banyak teori kepemimpinan seperti Great Man Theory, Trait Theory, Behavior Theory dan Transformational Theory, yang sangat bergantung pada karakteristik seorang pemimpin. Hal ini tanpa disadari meningkatkan derajat si pemimpin…
DENGAN mengglobalnya dunia, dikenal dengan istilah digital nomad, yaitu banyak anak muda sekarang yang hanya berbekal laptop dan perlengkapan gadget lainnya, bisa tinggal di tempat-tempat yang bagaikan surga dunia, sambil tetap berproduksi dan menghasilkan uang sebagai penunjang biaya hidup. Perusahaan-perusahaan pun menggurita dan membuka perwakilan di mana-mana untuk menggapai market yang lebih…
DALAM kondisi ekonomi yang ketat dan efisien, banyak perusahaan memiliki masalah untuk mempertahankan bisnis perusahaan. Beragam upaya sudah dilakukan, namun tampaknya kondisi eksternal saat ini yang demikian unik juga seperti membuat solusi masa lalu yang sepertinya ampuh, menjadi tidak efektif lagi untuk diterapkan. Ada perusahaan yang sesegera mungkin memangkas biaya. Hal ini memang…
ZAMAN sungguh sudah berubah. Sekitar 40 tahun yang lalu, ada quota tertentu untuk golongan minoritas, ketika ujian masuk perguruan tinggi, sehingga terlihat sekali perbedaan jumlah kelompok minoritas dan mayoritas. Seringkali kita melihat bahwa golongan minoritas kemudian menutup-nutupi identitasnya, agar tidak kelihatan beda. Bully-mem-bully sudah dianggap biasa dan diterima sebagai fakta yang…