was successfully added to your cart.

Daftar Artikel

Masih ingatkah Anda, cerita-cerita pengantar tidur yang disampaikan oleh orang tua kita dulu? Di usia sekarang, di mana kesenjangan generasi demikian besar, saya mempertahankan tradisi “ceritera nenek” untuk melakukan ‘bonding’ dengan cucu. Cerita yang diangkat sederhana saja, cerita tentang binatang, pengalaman semasa saya kecil, legenda jawa, cina, wayang atau apa saja…

Selengkapnya

Belum selesai isu pelaksanaan ujian negara yang dianggap sebagai momok bagi sekelompok orang di dunia pendidikan, kita kembali tertampar dengan mencuatnya berita plagiat dalam penyusunan skripsi, tesis, bahkan disertasi doktor. Tugas akhir yang biasanya memakan pemikiran dan jerih payah berbulan-bulan, memaksa kita untuk membedah puluhan buku dan teori, senantiasa dipandang sebagai ‘masterpiece’-nya…

Selengkapnya

Banyak orang setuju bahwa motivasi itu bagai misteri. Kita pun sering tidak mengenal penuh motivasi dalam diri kita. Apa yang membuat saya bersemangat? Apa yang membuat saya melompat dari tidur saya di pagi hari. Apa yang membuat saya ceria mengerjakan sesuatu walaupun badan lelah. Beberapa teori utama yang membahas kebutuhan manusia juga seringkali bisa tidak relevan dengan motivasi orang bekerja…

Selengkapnya

Eileen Rachman & Sylvina Savitri EXPERD ONE-DAY ASSESSMENT CENTER Seorang wanita sukses yang hampir memasuki usia 80 tahun, ditanya teman-temannya, apakah beliau akan membuat pesta besar untuk merayakan ulang tahunnya. Dengan penuh senyum ia menjawab bahwa dirinya ingin ‘cari duit’ saja. Maksudnya, dalam rangka ulang tahun, ia akan membuat acara penggalangan dana. Dana yang terkumpul…

Selengkapnya
Untuk informasi lebih lanjut, hubungi marketing@experd.com